MATERI PERATURAN BARIS BERBARIS
Dikutip dari SK PANGAB 611/X/1985
Dikutip dari SK PANGAB 611/X/1985
Tanggal 08 Oktober 1985
---------------------------------------------------------
BAB I
KETENTUAN UMUM
Pasal 1
PENGERTIAN
Baris-berbaris
adalah suatu wujud latihan fisik, diperlukan guna menanamkan kebiasaan dalam
tata cara hidup Angkatan Bersenjata/masyarakat yang diarahkan kepada
terbentuknya suatu perwatakan tertentu.